Koordinator Lapangan Guru
Kompas Gramedia
- West Jakarta, IndonesiaJl. Palmerah Selatan No. 22-28. Jakarta, Indonesia, West Jakarta, DKI Jakarta, IndonesiaWest JakartaDKI JakartaIndonesiaIndonesia
- Penuh waktuFULL_TIME
Deskripsi Pekerjaan
- Koordinasi Kegiatan: Mengatur dan mengawasi semua kegiatan pendidikan di lapangan, memastikan bahwa program berjalan sesuai rencana.
- Pengawasan dan Mengantikan Guru: Memantau kinerja guru di lapangan, memberikan umpan balik, dan mendukung pengembangan profesional mereka
- Komunikasi: Menjadi penghubung antara pihak sekolah, guru, dan orang tua, serta menyampaikan informasi penting.
- Pelatihan dan Pengembangan: Mengorganisir pelatihan bagi guru untuk meningkatkan keterampilan dan pengetahuan mereka.
- Evaluasi Program: Mengumpulkan data dan melakukan evaluasi terhadap program yang dilaksanakan untuk memastikan efektivitasnya.
- Penyusunan Laporan: Menyusun laporan berkala tentang kegiatan lapangan, termasuk pencapaian dan tantangan yang dihadapi.
Kualifikasi Minimum
- Pria atau Wanita
- S1 - Jurusan Sistem Informasi, Teknik Informatika, atau Pendidikan Komputer
- Memiliki Kemampuan mengajar pada tingkat TK, SD, SMP dan SMA
- Memiliki Surat Izin Mengemudi C
- Memiliki pemahaman lanjutan aplikasi desain, pemrograman, dan Microsoft Office
- Memiliki komunikasi yang baik
- Mampu menyusun rencana kegiatan dan membuat laporan
Ringkasan Perkerjaan
- Tingkat Posisi
- Lulusan Baru / Junior
- Spesialisasi
- Education and Training
- Persyaratan tingkat pendidikan
- Lulus program Sarjana (S1)
- Respon rekruter ke lamaran
- Once in a while
- Alamat Kantor
- Jl. Palmerah Selatan No. 22-28. Jakarta, Indonesia, West Jakarta, DKI Jakarta, Indonesia
Tentang Kompas Gramedia
Kompas Gramedia, through its more than 50 years of history, is striving for one goal: enlightening and empowering Indonesia. To ensure that we are able to serve the nation for another 50 years, we are undergoing a digital transformation; strengthening and expanding our solid business pillars by developing new digital business initiatives.
Our vision is to enlight all the people in Indonesia with all the knowledge we have.